Linux
Home / Linux / Menampilkan mouse yang hilang pada ubuntu 14.04 amd64

Menampilkan mouse yang hilang pada ubuntu 14.04 amd64

Mouse hilang pada ubuntu memang sangat membingungkan dan menyedihkan, akhir ketemu juga cara menampilkan mouse yang hilang yaitu dengan menjalankan perintah sebagai berikut :

sudo modprobe -r psmouse
sudo modprobe psmouse

Dua perintah tersebut sangat membantu sekali dalam menampilkan mouse yang dateng2 menghilang.

Related Posts

error: Content is protected !!
× Bisa di Bantu.?